KEAHLIAN
Program keahlian yang mempersiapkan siswa menjadi tenaga terampil di bidang animasi. siswa dibekali kemampuan dasar seni dan desain, kemampuan menggambar manual/digital (computer), penguasaan software animasi, penguasaan teknik-teknik animasi(2d/3d) dan special efek, fotografi, sinematografi dan produk filem animasi
PELUANG KERJA
Menjadi animator atau tenaga ahli pendukung industri animasi yang anata lain terdapat pada perusahaan yang bergerak di bidang advertising, broadcasting (pertelevisian), perfileman, production house, web design, dan dapat pula berwirausaha serta dapat melanjutkan keperguruan tinggi.
KOPETENSI KEAHLIAN
- Merakit Personal Komputer
- Menerapkan Keselamatan Kerja dan Lingkungan Hidup (K3LH)
- Menerapkan fungsi peripheral dan instalasi Personal Computer (PC)
- Melakukan Instalasi Sistem Operasi Dasar
- Melakukan Instalasi Software
- Menerapkan Teknik Elektronika Analog dan Digital Dasar
- Menerapkan Algoritma Pemrograman tingkat Dasar
- Mengoperasikan Sistem Operasi
- Menggambar Teknik Dasar Animasi
- Memahami Wawasan Animasi
- Merancang nirmana datar dan ruang
- Memahami prinsip menggambar animasi
- Menggambar Sketsa
- Menggambar Bentuk
- Membentuk 3D
- Menggambar Karakter
- Mengoperasikan Komputer grafis dan animasi
- Muatan Lokal
- Menggambar Script Continuity
- Membuat exposure sheets
- Melengkapi exposure sheets dengan kode bibir dan soundtrack lainnya
- Menghitung durasi pada setiap scene
- Membuat Gambar Property
- Menentukan perbandingan ukuran antara background dengan desain karakter
- Mengaplikasikan gambar background
- Membuat gambar antara
- Melakukan pekerjaan pewarnaan
- Mewarnai gambar background
- Membuat gambar interior dan eksterior
- Muatan Lokal I
- Membuat Model objek 3d
- Membuat gambar tekstur
- Mendesain pipeline produksi
- Membuat project animasi
Tidak ada komentar:
Posting Komentar